Menikmati kota Karawang dari Ketinggian

source : irnawatii226

BHISA.ID – Karawang yang dikenal sebagai kota Industri, ternyata memiliki wisata yang alam yang indah dan dapat dinikmati dari ketinggian. Puncak semur menjadi tempat yang rekomen untuk merelaksasi pikiran. rasa penat. jenuh dan bosan. Semua rasa itu akan hilang seketika saat menikmati keindahan yang disajikan puncak semur.

Wisata alam Puncak Sempur, terletak di Loji Desa Cintalaksana, Kecamatan Tegalwaru, Kabupaten Karawang. Puncak sempur ini merupakan dataran tinggi, yang terkenal di Karawang. Aktivitas seru dan menyenangkan, dapat sobat nikmati disini. Destinasi ini cocok untuk camping ataupun camping.

Puncak Sempur memiliki keindahan yang tersembunyi. Dengan ketinggian 620 mdpl, sobat dapat meilihat panorama alam yang cantik. Sobat dapat menghirup udara segar di pagi hari sambil melihat pemandangan alam berkabut.

Saat sore, sobat dapat menikmati senja dan hembusan angin. Malam harinya akan disuguhi citylight dengan gemrlap lampu dari perkampungan warga.

Selain menikmati panorama pegunungan, sobat juga menikmati secangkir kopi. Lokasi tempat kopi tersebut berada di Saung Koffie Hideung. Sambil menyeruput kopi, kamu bisa menikmati puncak perbukitan.

Jam Buka Puncak Semur
Buka dari jam 08.00 – 17.00. Untuk Area camping, dibuka 24 jam. Masyarakat menyebut daerah ini Loji. Harga tiket masuk Rp. 10.000,.

Wahh tempat ini sangat indah yaa sobat?
Mau coba main kesini??

Untuk kalian yang berada di luar kota Karawang, sobat tetap dapat dengan mudah mengunjungi Puncak Semur di Karawang. Caranya dengan naik Bhisa Shuttle yang menyediakan rute Bandung – Karawang dan Jakarta – Karawang. BhisaLovers dapat memilih keberangkatan dari Pool Bhisa Shuttle yang berada di kota – kota tersebut dengan tujuan Pool Bhisa Shuttle Cikini, Cawang, atau Grogol. Untuk pool Bandung sobat di Buah Batu, Dipatiukur, Pasteur, dan Mekarwangi. Setelah sampai di pool Karawang, sobat bisa melanjutkan perjalanan dengan menggunakan transportasi online ataupun dengan angkutan kota lainnya.