Kuningan Rasa Jepang

source: Disway Jateng

BHISA.ID – Selain Bandung dan Bogor yang memiliki tempat nongkrong ataupun obyek wisatanya yang menarik untuk di kunjungi. Kota kota lain, seperti Kota Kuningan juga tak kalah menarik untuk di kunjungi.

Bhisa Shuttle kali ini akan merekomendasikan sebuah tempat nongkrong baru yang hits dan sedang viral di berbagai media sosial, tempat yang wajib untuk dikunjungi. Tempat tersebut bernama Arunika Eatery, sebuah tempat nongkrong baru yang memiliki konsep menarik dengan di sajikan view gunung Ciremai yang cocok sebagai destinasi berkumpul bersama keluarga, teman ataupun kerabat dekat.

Arunika Eatery merupakan sebuah obyek wisata terbaru berupa sajian kuliner dengan tempat nongkrong yang mengusung konsep instagramable dan kekinian dengan view alam perbukitan hingga gunung Ciremai di Kuningan. Cafe hits yang sedang viral ini baru melakukan opening pada 9 Agustus 2022 lalu yang ramai di kunjungi.

Arunika Eatery Kuningan atau Arunika Coffee and Restaurant ini menawarkan tempat yang luas dengan pemandangan alam gunung Ciremai sebagai view utamanya. Konsep cafe outdoor yang menyajikan tempat kekinian dan instagramable yang terlihat seperti ala Jepang. Suasananya yang sejuk dan udaranya yang segar membuat betah berlama lama.

Daya Tarik Arunika Eatery Cigugur Kuningan Jawa Barat

Tempat nongkrong baru yang sedang happening ini berlokasi di kawasan Jalan Cigugur-Palutungan, Cisantana, Kec. Cigugur, Kabupaten Kuningan, dengan konsep menariknya ala jepang di suguhi pemandangan alam perbukitan hingga gunung Ciremai yang membuat banyak orang penasaran ingin mengunjunginya.

Daya tarik utamanya ini tempat nongkrong yang kekinian dan instragramble bergaya ala Jepang dengan view gunung Ciremai. Tempat nongkrong yang berada di area pegunungan ini memiliki area yang luas dan nyaman dengan view alam yang memanjakan mata. Rekomendasi tempat healing sambil nongkrong dengan tempatnya yang kekinian dan instagramable. Suasananya yang sejuk dan adem membuat betah berlama lama.

Tempat hangout baru yang menyediakan berbagai macam tempat duduk yang nyaman dan luas. Area outdoor space dengan area yang terbagi dalam area atas dan bawah. Tempat duduk dari pendopo yang cocok buat bersantai dan berkumpul hingga terdapat lesehan yang cocok untuk santai, layaknya sedang berpiknik. Viewnya yang di manjakan dengan menghadap langsung dengan gunung Ciremai yang terlihat elok dan indah.

Untuk menu makanan dan minuman dari Arunika Coffee and Restaurant ini cukup lengkap dan beragam. Menu dari makanan berat, snack hingga minuman kopi dan non kopinya yang enak dan lezat dengan harga terjangkau. Tempat yang cocok buat healing tipis tipis atau nongkrong bersama teman dan keluarga.

Lokasi Arunika Eatery Kuningan
Dari pusat kota Kuningan membutuhkan waktu tempuh 21 menit perjalanan dengan jarak tempuh 9,5 Km.

Lokasi Arunika Coffee and Restaurant ini berada di Jalan Cigugur-Palutungan, Cisantana, Kec. Cigugur, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat 45552. Akses dan rutenya bisa klik Gmaps Arunika Eatery.

Jika sobat ingin mengunjungi Kuningan, sobat bisa menggunakan Bhisa Shuttle dari Bandung, Bekasi, Cibubur, Cimahi, Depok, Jakarta, Karawang, Majalengka, Sumedang, Tangerang. Gunakan juga

Wisata alam dengan pemandangan gunung memang menjadi tempat favorit, selain sejuk udara yang dirasakan juga masih bersih, selain itu juga dapat menghilangkan kepenatan pikiran dari pekerjaan sehari hari loh. Nah, itulah tempat wisata alam di daerah cianjur yang bisa kalian kunjungi.

Gimana Bhisa Lovers, tertarik untuk mengunjungi Arunika Eatery? Jika kalian berada di Jakarta dan ingin berlibur ke Kuningan, kamu dapat menggunakan Bhisa Shuttle Jurusan Jakarta – Kuningan. Jalan – jalan ke Kuningan ga ribet lagi, sat set sat set tinggal naik Bhisa!