BHISA.ID – Siapa yang suka main air?
Kini kota Bandung memiliki kolam renang dengan fasilitas dengan kelas dunia. Wahoo Waterworld merupakan salah satu kolam renang. Wahoo Waterworld merupakan objek wisata air yang populer.
Terletak di lahan seluas 5,2 hektare setidaknya ada tujuh wahana yang bisa anda nikmati bersama keluarga disana. Wahoo Waterworld menawarkan sensasi petualangan air yang menyenangkan dan berbagai wahana yang seru. Tak heran wahana di Wahoo begitu menaraik. Berikut wahana seru yang bisa dinaiki, diantanya :
Abyss dan Caterpillar
Seluncuran ini akan membawa sensasi meluncur ke dengan lintasan memutar yang ujungnya berada di danau yang tenang.
Superbowl
Seluncuran tinggi berbentuk magkok yang super besar. Wahana ini sangat seru sekali.
Boomerango
Seluncuran ini akan membawa ke kanan dan kiri seperti boomerang
Rocket Blast
Apabila Anda ingin meluncur dengan kecepatan yang kencang, rocket blast akan membawamu ke atas hanya dengan 26 detik saja.
The Caterpillar
Seluncuran dengan meliuk-liuk yang menegangkan. Seluncuran ini menjadi favorit. Dengan ketinggian 17m dan panjang lintasan 180m. Untuk menaiki wahana ini, tinggi badan minimal 1,2 meter.
Splash Zone
Salah satu wahana yang cocok untuk anak-anak. Disini anak-anak bisa merasakan seperti boomerang. Anak-anak yang naik wahana ini, minimal memiliki tinggi 90 cm.
Alamat Wahoo Waterland Bandung
Jl. Pancatengah, Parahyangan St. No. 1, West Bandung Regency
Fasilitas di Wahoo Waterland
Anda dapat menyewa ban
Pembelian souvenir
Mushola
Ruang ganti bilas
area loker canggih.
Jam buka Wahoo Waterland
Senin – Minggu jam 09.00 – 17.00
Akses Menuju Wahoo Waterland
Untuk yang ingin lebih praktis, kamu bisa menggunakan kendaraan mobil pribadi dengan beberapa jalur pilihan:
Banyak alternatif cara menuju Wahoo Waterworld, tergantung jenis kendaraan yang digunakan. Mulai dari sepeda motor, mobil pribadi, taksi, Bus Trans Metro, dan Bus DAMRI. Ada pun rutenya sebagai berikut.
Dari arah Jakarta dan Kota Bandung: masuk Tol Padalarang-Cileunyi dan keluar di Tol Padalarang-Jalan Nanggeleng-Jalan Kota Baru Parahyangan-Jalan Wangsa Niaga Kulon-Jalan Parahyangan Raya-sampai di Wahoo Waterworld (sebrang IKEA).
Naik Trans Metro dari Alun-alun Bandung Bandung via Cimahi-Cimamere dan turun di Wahoo Waterworld.
Naik Bus DAMRI dari Alun-alun Bandung via Tol Pasteur dan turun di Wahoo Waterworld.
Gimana? Sudah menyiapkan jadwal liburan weekend bulan depan? Wahoo waterland bisa jadi wishlist Kamu selanjutnya. Tak perlu kawatir, untuk Kamu yang tinggal di Cirebon dan Kuningan, Kamu bisa mengikuti Open Trip Bandung yang akan mengantarkan kamu menuju wisata Wahoo. Selain ke Wahoo, Anda juga akan berkunjung ke masjid Al – Kamil.
Seru kan? Yuk, ikut Open Tripnya sekarang juga!